mengenal kitab² Yahudi
﷽✨●●━━━━━━━━━━┓
Kajian 01 *"pengenalan kitab² Yahudi"*
┗━━━━━━━━━━━━━●●✨
نَزَّلَ عَلَيْكَ الْـكِتٰبَ بِا لْحَقِّ مُصَدِّقًا لِّمَا بَيْنَ يَدَيْهِ وَاَ نْزَلَ التَّوْرٰٮةَ وَا لْاِ نْجِيْلَ ۙ
nazzala 'alaikal-kitaaba bil-haqqi mushoddiqol limaa baina yadaihi wa angzalat-tauroota wal-ingjiil
"Dia menurunkan Kitab (Al-Qur'an) kepadamu (Muhammad) yang mengandung kebenaran, membenarkan (kitab-kitab) sebelumnya, dan menurunkan Taurat dan Injil,"
(QS. Ali 'Imran 3: Ayat 3)
Kitab Yahudi yg kita kenal hanyalah Taurat, ternyata itu salah, nyatanya kitab² orang Yahudi banyak, bukan hanya Taurat, nama kitab orang Yahudi ada Tanakh, Misnah, Talmud, Midrash DLL
Apasih itu Misnah??
Misnah lebih simplenya adalah seperti Hadistnya Umat Yahudi/Bnei yisrael, Torah menuntut hukum dan instruksi, sedangkan misnah adalah cara bagaimana hukum itu dilaksanakan
Apasih itu TALMUD??
Talmud adalah catatan diskusi para rabi berkaitan tentang hukum² Yahudi
Apasih itu MIDRASH??
Midrash lebih simplenya adalah sebuah kitab yg isinya adalah tafsir dari kitab Torah/Taurat
Apasih itu TANAKH??
TANAKH terdiri dari tiga bagian utama:
1. TORAH sbg Kitab Suci – berisi Firman Tuhan yg ditulis oleh Moses.
2. NEVI'IM (Nabi Nabi) adalah nabi.nabi yg mengikuti Musa dan.menegakkan are mitzvot yg ada dalam Torah.
3. KHETUVIM Syair²/pujian², tidak berisi nubuat, tetapi cerita, puisi, sejarah yg ditulis oleh manusia, yg diilhami Tuhan, tetapi tidak mengandung nubuat. Contoh kitab - kitab yg ada dalam Ketuvim (Writings) adalah Iyov/Ayub
Apa saja isi dari tanakh??
TORAH
Torah/Taurat terdiri dari 5 kitab, yaitu:
Shefer Bereshit |Kejadian (50 pasal)
Shefer Shemot. |Keluaran. (40 pasal)
Shefer Vayiqra. |Imamat. (27 pasal)
Shefer Bamidbar |Bilangan. (36 pasal)
Shefer Devarim. |Ulangan. (34 pasal)
NEVI'IM
Y’hoshua |Yosua
Shoftim |Hakim - Hakim
Shmuel. |Samuel 1/2
M’lachim |Raja - Raja 1/2
Y’shayahu. |Yesaya
Y’rmiyahu. |Jeremiah
Y’chezkiel. |Yehezkiel
Hoshea |Hosea
Yo’el. |Amos
Ovadiyah |Obadiah
Yonah |Yunus
Michah. |Micah
Nachum. |Nahum
Chavakuk |Habakkuk
Tzefanya |Zephaniah
Chaggai |Haggai
Z'charyah |Zechariah
Malachi. |Maleakhi
KETUVIM
T’hillim |Mazmur/Zabur
Mishlei |Amsal
Iyov |Job / Ayub
Shir Hashirim |Kidung Agung
Rut |ruth
Eichah |Ratapan
Kohelet |Pengkhotbah
Ester |Esther
Dani’el |Daniel
Ezra. |Ezra
N’chemiah |Nehemiah
Divrei HaYamim | Tawarikh
Comments
Post a Comment